5 Bahaya Tidur Tanpa Bantal Patut Diwaspadai

Bahaya tidur tanpa bantal menurut pakar kesehatan tulang dan kepala dinyatakan tidak ada selama seseorang tidur pada tempat yang layak. Pada kenyataannya manfaat tidur tanpa memggunakan bantal sangat banyak, Salah satunya adalah dapat memperbaiki posisi tulang punggung menjadi lebih baik. Namun bahaya tidur tanpa bantal tetap harus diwaspadai karena ternyata kerugiannya masih dapat menyerang siapa saja, Yang muncul akibat keadaan yang tidak memungkinkan atau karena kebiasaan buruk selama proses istirahatnya.
Tidur tanpa bantal dapat berbahaya jika anda berada pada situasi sebagai berikut;
Bahaya Tidur Tanpa Bantal
  1. Tidur dilantai
Tidur dilantai tanpa menggunakan alas sangat berbahaya bagi kesehatan kepala dan paru paru karena uap air yang lembab dari lantai akan terserap tubuh dan menumpuk dibagian paru paru, Kondisi ini menyebabkan anda terserang paru paru basah.
Sedangkan Ketika anda tidur dilantai tanpa menggunakan bantal maka kerugiannya adalah terserang pusing dan mata berkunang kunang akibat sakit kepala. Kondisi ini dipicu karena kelembaban tinggi pada lantai yang dapat diserap oleh pori pori tubuh dan menjadi polutan didalam tubuh yang mengakibatkan aliran darah diseluruh tubuh termasuk kepala menjadi tidak lancar. 
  1. Permukaan tidak rata
Tidur pada tempat yang tidak rata karena sedang melakukan wisata gunung, Hutan atau pulau tak berpenghuni yang memungkinkan bertemu dengan area berbatuan, Tebing yang curam atau Diatas akar pohon yang besar sebaiknya anda menggunakan penyangga kepala (bantal) guna menyeimbangkan posisi tubuh yang tidur dalam keadaan tanah yang tidak rata. Dasar lantai yang bergelombang dapat menyebabkan leher sakit, Tegang, Kaku dan timbul pegal pegal yang luar biasa akibat aliran darah terhimpit dan mendapat tekanan dari permukaan tidak rata sehingga darah mengalir tidak lancar. 
  1. Tempat tidak layak

Bahaya tidur tanpa bantal memang tidak ada namun ketika anda tidur pada tempat yang tidak layak karena keadaan kemalaman diperjalanan , Kehujanan ditengah perjalanan atau sedang tersesat jalan, Maka resiko bahayanya dapat saja muncul berupa kesulitan tidur atau insomnia, Misalnya tidur didalam kandang kuda, Emperan toko atau Pada rumah tua kosong tak berpenghuni tetapi kondisinya kotor berantakan.

Komentar

Postingan Populer